Penerimaan Mahasiswa Baru Lipia Jakarta

Kabar dibukanya pendaftaran Mahasiswa Baru LIPIA Jakarta untuk jenjang i'dady dan jenjang takmily tahun ajaran baru 1346-1347 Hijriyah. Sebelumnya juga telah dibuka Penawaran Magang Dosen oleh Dikti di kampus pembina yang terkhusus pesertanya hanya dosen muda.

Berikut ini sekilas informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Lipia lengkap dengan Syarat, Waktu pendaftaran dan Jurusan/ program.

Waktu dan tempat pendaftaran

Waktu pendftaran pada 28 April 2015 sampai 1 Mei 2015, mulai jam 08.00 - 14.00 WIB, bertempat di Perpustakaan LIPIA (Jl. Buncit Aya no.5/A Ragunan, Jakarta Selatan).

Rincian tentang jenjang-jenjang di LIPIA

1. I’dad Lughowi (Persiapan Bahasa)
2. Takmily (Pra Universitas)
3. Syariah (S1)
4. Diplom Umum dan Administrasi Keuangan
Penerimaan Mahasiswa Baru Lipia Jakarta
Penerimaan Mahasiswa Baru Lipia Jakarta

Syarat Pendaftaran

1. Calon Mahasiswa sudah tamat aliyah atau yang sederajat (bisa pondok, diplom)
2. Standart Nilai :
  • I’dad lughawi : nilai rata-rata 8 dan ijazah belum lewat 3 tahun.
  • Takmily : nilai rata-rata 9.
  • Syariah : nilai rata-rata 9.
3. Sehat jasmani & rohani
4. Berkelakuan baik.
5. Mampu berbahasa arab dengan baik ( baca, tulis dan bicara ).
6. Hafalan Al-Qur’an khusus Syariah.
7. Belum pernah diberhentikan dari LIPIA.
8. Lulus tes tulis atau tes lisan.
9. Kelengkapan Pendaftar:
  • Foto Copy Ijazah yang sudah dilegalisir
  • Transkrip nilai & raport terakhir
  • Surat Keterangan Berkelakuan Baik dari Kepolisian yang masih berlaku / SKCK (asli)
  • Surat Keterangan Sehat dari Dokter yang masih berlaku (asli)
  • Foto copy KTP yang masih berlaku
  • Pas Foto terbaru : (4×6) 2 lembar, (3×4) 2 lembar, (2×3) 2 lembar
  • Rekomendasi dari Sekolah atau tokoh masyarakat
Lebih lengkap ke sumber aslinya : lipia.org
Bagikan di WhatsApp, Twit, FB, G+