Inilah Kunci Keberhasilan SMPN 1 Magelang

Kabar hebat diukir oleh SMPN 1 Kota Magelang yang mampu meraih meraih nilai indeks integritas Ujian Nasional SMP (berbasis kertas) tertinggi tingkat nasional 2015 dengan skor 97,12. Sekolah negeri yang terletak di kawasan Boton tersebut, mampu mengungguli sekian banyak sekolah yang tersebar di seluruh nusantara. Baca juga Daftar Murid SMP Peraih Nilai UN Terbaik Tahun 2015.

Apa itu Nilai Indeks Integritas UN?
Nilai indeks integritas adalah penilaian yang diberikan kepada peserta Ujian Nasional (UN) terkait tingkat kejujuran peserta dalam mengerjakan soal-soal UN. Akumulasi siswa yang jujur mengerjakan soal-soal UN mempengaruhi nilai indeks integritas dari satuan pendidikan/sekolah, tempat dimana mereka bersekolah.

Lihat Kabar Sebelumnya:
Syarat Pengajuan Tunjangan Anak/Istri
Syarat Mendapatkan Rumah dari Program Sejuta Rumah
Syarat Menjadi Guru Garis Depan (GGD)

SMPN 1 Kota Magelang yang mampu meraih meraih nilai indeks integritas Ujian Nasional SMP
SMPN 1 Magelang

Ini toh... Rahasia Keberhasilan SMPN 1 Magelang Meraih Nilai Indeks Integritas Tertinggi Tingkat Nasional Tahun 2015

1. Menurut Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Anies Baswedan:
  • Keberhasilan tidak hanya dilihat dari nilai semata, melainkan integritas diri yang tinggi dan berkarakter kuat
  • Prestasi siswa dipengaruhi ekosistem pendidikan yang baik
  • Kepemimpinan adalah hal yang mendasar
2. Menurut Walikota Magelang, Sigit Widyonindito, pihaknya berkomitmen memajukan dunia pendidikan. Pembangunan sarana fisik juga terus ditingkatkan. Komitmen para guru memajukan pendidikan sangat tinggi. Sumber : http://www.jpnn.com/read/2015/06/11/309047/Luar-Biasa!-SMPN-1-Magelang-Raih-Indeks-Integritas-UN-Tertinggi

Demikian uraian singkat tentang Kunci Keberhasilan SMPN 1 Magelang Meraih Nilai Indeks Integritas Tertinggi Tahun ini. Semoga bermanfaat!
Bagikan di WhatsApp, Twit, FB, G+