Ini 3 Pesan Penting Kapolri untuk Kapolda Papua Barat

Kabar tentang Papua menjadi sorotan publik seiring adanya kerusuhan Tolikara di mana saat umat Muslim menunaikan shalat Ied 1 Syawal, yang diserang oleh sekelompok orang yang dikaitkan dengan Gereja Injili di Indonesia (GIDI). Sebuah Masjid terbakar, termasuk beberapa rumah dan kios. Selain itu, satu orang dinyatakan meninggal dunia akibat tertembak. Baca Penjelasan Kapolda Papua Barat Terkait Insiden Rusuh di Tolikara

Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Kapolri) Jenderal Badrodin Haiti menyampaikan tiga hal penting saat melantik kepala Polda (Kapolda) Papua Barat yang baru di Markas Besar Polri, Jumat (31/7).
Sebelumnya, Simak Cara Menumbuhkan Budi Pekerti Luhur Pada Siswa di Sekolah, Rumah dan Lingkungan Masyarakat Menurut Mendikbud
Dalam sambutannya, Badrodin menekankan permasalahan di Papua perlu pendekatan khusus. Badrodin lebih lanjut menekankan permasalahan Papua dalam pengamanan, dititikberatkan kepada pendekatan kesejahteraan. Sedangkan jika ada pelanggaran hukum oleh kelompok kriminal bersenjata dilakuan dengan penegakan hukum.

Inilah 3 hal Penting Terkait Pendekatan Masalah di Papua Menurut Kapolri

Pertama, komunikasi dengan berbagai unsur
Kedua, membantu kegiatan masyarakat di daerah
Ketiga, penanganan terhadap kelompok kriminal bersenjata

Ini 3 Pesan Penting Kapolri untuk Kapolda Papua Barat
Pelantikan Kapolda Papua Barat
Selain itu, Kapolri menyebutkan tugas utama kapolda Papua Barat yang baru adalah menata, membangun sistem kerja yang bisa memberikan outcome dan output bagi masyarakat, khususnya masalah kedamaian di Papua Barat. Selengkapnya : http://www.cnnindonesia.com/nasional/20150731094622-20-69270/kapolri-berikan-tiga-pesan-buat-kapolda-baru-papua/
Bagikan di WhatsApp, Twit, FB, G+